Ganti Per dan Kampas Kopling Tingkatkan Akselerasi !
Assalamu’alaikum brader 😀 ..
RPMSUPER.COM – Moto yang mempunyai tenaga yang amat besar tak akan terasa tenaganya bila tidak didukung beberapa part yang mendukung seperti kampas dan per kopling yang memumpuni.Kopling bertugas untu menyalurkan dan memutuskan tenaga dari mesin menuju gear motor ,sedangkan per kopling berguna untuk menekan kampas kopling.
Nah kali ini RPM ingin berbagi cara mudah meningkatkan akselerasi motor sobat RPM (sobaR) semua dengan cara mengganti kampas dan per kopling,menggantinya tidak perlu yang berlabel racing namun dapat menggunakan part motor lain dan diklam lebih awet daripada merk racing.
Mengganti kampas kopling dengan label racing diklaim dapat meningkatkan akselerasi dari kampas standar karena kampas kopling racing mempunyai lebih banyak buku-buku dipermukaannya dan ketebalan buku itu juga lebih tebal namun didesain lebih soft agar cengkraman kampas kopling lebih terasa 😀 .
Karena didesain lebih soft kampas kopling ini memiliki lifetime yang lebih pendek dibanding kampas kopling standar karena lebih diarahkan untuk meningkatkan performa motor .Jika sobat tidak mau mengambil dengan label racing sobat bisa kanibal dengan motor lain ,untuk Yamaha biasanya kampas kopling Yamaha Scorpio ,untuk Honda biasanya Honda Tiger dan untuk Suzuki biasanya Suzuki Satria Fu dan Smash .
Nah untuk per kopling sebaiknya sobar mencari yang lentur bukan keras,jika memilih yang keras usahakan hanya satu atau dua tingkat kekerasan dari per kopling standar karena jika terlalu keras dapat membuat rumah kopling rusak 😮 .Agar lebih kerasa pilih 2-3 mm lebih tinggi dari per kopling standar.
Per kopling yang lentur dan agak keras dapat menekan kampas kopling secara omptimal yang membuat daya dari mesin tersampai dengan sempurna tanpa ada gejala selip kopling.Namun mengganti per kopling racing tetapi menggunakan kampas kopling standar akan mengakibatkan cepat aus si kampas kopling.Dan sebaliknya jika menggunakan kampas kopling racing tetapi per kopling masih standar dapat mengakibatkan selip kopling.
Penggantian dua part ini dipercaya dapat meninggkatan akselerasi motor 😀 ,ingat akselerasi bukan top speed .Dan kecepatan menuju top speed bisa dicapai lebih cepat dibanding kampas kopling standar 😀 .Tetapi jika hanya menggunakan salah satu saja akan meyebabkan seperti yang telah PRM sebuatkan diatas dan yang paling terasa adalah handle kopling menjadi lebih keras 😀 ,
Oh iya ,jangan lupa pilih bahan dan material yang berkualitas agar lifetimenya lebih lama dan tidak terjadi hal yang tidak diinginkan dan performa motor prima.Untuk mengganti kampas kopling usahakan sebelumnya sudah direndam dengan oli dulu agar bisa langsung maksimal tanpa harus mengikis beberapa mili lapisan kopling:D .
Last…artikel ini hanyalah opini dari RPM namun atas beberapa sumber yang bisa dipercaya kebenarannya ,mungkin ada sobar yang mau sharing hasil dari menggunakan kedua part ini ? monggo dishare di komentar 😀 .Sekian mohon undur diri ,semoga berguna dan bermanfaat 😀 – RPM .
Wassalamu’alaikum ..
Baca juga sob :
Posted on 18 Agustus 2014, in Info, Modifikasi and tagged Akselerasi, info, Kampas, Kopling, Modifikasi, Per Kopling, Tips, Tricks. Bookmark the permalink. 32 Komentar.
Mantep mas, aku belum pernah ganti nih. Dah 5 tahun masih awet 😀
penyebab kekalahan marquez 😀
http://ferboes.com/2014/08/17/inilah-penyebab-kekalahan-marquez-dan-kemenangan-pedrosa/
supra bapak saya 12 tahun belum ganti je 😀
tanpa sumber, berarti ini artikel pengalaman pribadi nih, mak josssss….
———–
http://kobayogas.com/2014/08/29/introducing-the-new-breed-of-r-in-cbr-clan-layakkah-menyandang-gelar-r/
muehehe 😀
Nyengirnya penuh arti
cuma nyengir biasa kok om 😀
qw gk punya motorr..
hayyah 😀
Wah sudah dipraktekkan nih?
sudah banyak bang ,tapi saya belum 🙄
pernah kanibal per kopling tiger ke cs1 lebih nampol
http://sijidewe.com/2014/08/18/dibalik-kegagalan-marc-marquez-raih-podium-ke-11-motogp-brno-2014/
nah kan 😀
masih seneng yang ori 🙂
http://ndesoedisi.wordpress.com/2014/08/18/rossi-pun-bingung-mengenai-perbedaan-dirinya-dengan-marquez/
wah ini 😀
mantabz…
http://setia1heri.com/2014/08/17/cara-disconect-layanan-data-alias-internet-di-blackberry-z3/
siip 😀
mantep gan tips autonya 😉
siip 😀
belum pernah utak atik yang beginian 😀
ayo utak-atik 😀
Ayo, pake meggy kan
iya 😀
Nmp asiknya pake pir tiger
kalo punyaku smash upgrade kampas pke punya satria hiu
http://adityaprad.wordpress.com/2014/08/19/suzuki-nex-facelift-semoga-ga-salah-desain/
wah nanati terlalu keras 😀
Trm ksh infonya bro
okee 😀
oke 😀
Apa mungkin part2 ini yang bikin motor rev ego hilang 9dk.
merek apa yang paling bagus kampas kopling dan per kopling bro…..??
tergantung motornya bro ,paling aman bisa kanibal motor lain
klo cb150r pke kmpas ma per cbr150 bsa nggk bang
trs gmn performanya
bisa ,kalau performa kurang tahu bro 😀